Penikmat Dahareun

S02 - Nostalgia dengan Jajanan Jadul

Informações:

Synopsis

Banyak kenangan yang terjadi ketika kita masih kecil, satu diantaranya adalah menikmati deretan jajanan atau cemilan yang begitu melegenda hingga saat ini. jajanan jadul terutama era 90an hingga sekarang masih bisa dinikmati, namun tak bisa dipungkiri juga beberapa jajanan agak susah untuk ditemui. pada obrolan kali ini penikmat dahareun mencoba nostalgia dengan beberapa jajanan & cemilan jadul.